PT Inka Persero selain memproduksi sarana dan prasarana kereta api ternyata juga memproduksi kendaraan roda empat yaitu mobil dengan satu karburator. Selain itu INKA juga bekerjasama dengan perusahaan BUMN lain khususnya dalam menyelesaikan proyek-proyek besar di Indonesia, misalnya adalah kerjasama dengan perusahaan kontraktor dalam rencana pembuatan monorel kereta api Jakarta. PT INKA (Persero) tahun 2014 ini sedang mengadakan seleksi penerimaan karyawan baru dengan kualifikasi sebagai berikut:
Lowongan Kerja PT INKA Persero
Posisi yang dibutuhkan:- Staf Produksi
- Desainer
- Staf Keuangan
- Humas
- Legal
- Staf Teknologi Informasi
Persyaratan:
- Pria atau wanita
- Pendidikan minimal D3 atau S1
- Lulusan universitas swasta maupun negeri
- IPK minimal 3,00
- Usia tidak lebih dari 32 tahun
- Sehat jasmani dan rohani
- Memiliki kinerja yang bagus
- Ulet dan disiplin
- Siap ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
Daftarkan segera diri anda sebelum tanggal 18 Februari 2014 dengan cara mengirim lamaran lengkap beserta CV, foto terbaru, fotocopy ijazah, surat keterangan dokter, dan SKCK kepolisian melalui alamat dibawah ini:
PT INKA (Persero)
Jln Yos Sudarso 71 Madiun
Informasi lebih lanjut silahkan menuju kesini